Instuksi Penggunaan Geotagging SPPD pada Aplikasi SIMANTAP

UINSGD.AC.ID (Humas) — Berdasarkan Surat Edaran Rektor UIN Sunan Gunung Djati Bandung Nomor 012/Un.05/II.2/KP.01.1/01/2025 bahwa dalam rangka tertib administrasi perjalanan dinas seluruh pegawai di lingkungan UIN Sunan Gunung Djati Bandung, yang melaksanakan Perjalan Dinas agar Geo Tagging, mengisilaporan perjanan dinas dan mengunggah foto pada aplikasi SIMANTAP.

Surat Edaran ini berlaku terhitung mulai tanggal 1 Januari 2025. Demikian untuk dipedomani, dan dilaksanakan sebagaimana mestinya.

Berikut langkahnya:
1. Masuk ke Sistem Informasi Pegawai (SIP)
2. Masuk ke Fitur Perjalanan Dinas
3. Masuk ke Lokasi Perjalanan Dinas
4. Muncul Keterangan Geotagging
5. Mengisi Laporan dan Mengambil Foto di lokasi

Untuk mengatahui Surat Edarannya dapat diunduh pada laman ini

WhatsApp
Facebook
Telegram
Print
Twitter

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *