UINSGD.AC.ID (Humas) — Bagi mahasiswa Angkatan 2025, jangan lupa untuk melakukan pengambilan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) dan Buku Pedoman Akademik di Bagian Akademik Lantai 3 Gedung Al-Jami’ah.
Pengambilan dilakukan oleh Kosma Kelas sesuai dengan jadwal dan ketentuan yang telah ditetapkan ya
Apabila terdapat pertanyaan, silakan menghubungi Helpdesk Akademik melalui nomor 0823-1513-1177.